×
Image

Wara’ - (Bahasa Indonesia)

Di antara sifat terpuji adalah sifat wara’, yaitu sikap menahan diri dari perkara yang membahayakan, seperti meninggalkan perkara yang samar dalam hukum dan hekekatnya. Sikap wara’ mencakup wara’ dalam memandang, berbicara, memakan, mendengar, urusan syahwat, serta jual beli.Dan barangsiapa yang meninggalkan sesuatu karena Allah SWT maka Dia akan menggantikan baginya....

Image

ADAB MAKAN DAN MINUM - (Bahasa Indonesia)

Tulisan ini menyebutkan tentang adab-adab yang harus diperhatikan seorang muslim ketika makan dan minum seperti tidak makan dan minum dengan wadah yang terbuat dari emas dan perak, makan makanan yang halal, dan membaca doa sebelum dan sesudah makan. Juga disebutkan beberapa kelakuan buruk ketika makan agar tidak dilakukan.

Image

Semangat yang Tinggi - (Bahasa Indonesia)

Semangat yang tinggi adalah modal yang kuat dalam berdakwah dan berjihad karena itulah Rasulullah berdoa -yang menjadi suri tauladan bagi kita- agar terhindar dari sifat lemah dan malas. Banyak sekali nash yang mendorong untuk berlomba dalam kebaikan, dan hal itu tidak bisa dilakukan tanpa adanya semangat yang tinggi.

Image

Adab-adab Puasa yang disunnahkan - (Bahasa Indonesia)

Artikel ini menjelaskan tentang sunnah-sunnah puasa, seperti makan sahur dan menundanya, bersegera berbuka puasa, memperbanyak membaca al-Qur`an, zikir dan doa.

Image

ADAB TIDUR dan BERMIMPI - (Bahasa Indonesia)

Tulisan ini menyebutkan tentang adab-adab berkaitan dengan tidur dan mimpi, seperti berdoa dan instropeksi diri sebelum tidur, berbaring kesamping kanan, dan jika bermimpi buruk maka ia meludah kesebelah kanan dan berlindung kepada Allah swt. dari godaan syetan.

Image

Keberanian - (Bahasa Indonesia)

Persoalan agama tidak tegak kecuali dengan keberanian. Tidak mungkin berpegang kepada orang-orang yang mengurus kepentingan pribagi dan orang-orang munafik. Sikap Penakut adalah seburuk-buruk sifat laki-laki. Nabi adalah manusia paling baik, paling berani, dan paling pemurah.

Image

ADAB SHOLAT MINTA HUJAN (ISTISQA) - (Bahasa Indonesia)

Tulisan ini menyebutkan tentang adab-adab menyelenggarakan sholat minta hujan (istisqa) ketika musim paceklik atau kemarau berkepanjangan sesuai yang diajarkan oleh Rasulullah saw.

Image

Teguh Hati - (Bahasa Indonesia)

Banyak sekali pemuda yang mempunyai semangat yang tinggi pada awalnya, namun kendur di tengah jalan dan hal itu karena tidak ada keteguhan hati. Yang dimaksud teguh hati di sini adalah tetap berada di jalan hidayah dan terus berusaha untuk menambah. Di antara gambaran teguh hati adalah: teguh dalam menghadapi musuh....

Image

ADAB BUANG HAJAT - (Bahasa Indonesia)

Tulisan ini menyebutkan tentang adab-adab seorang muslim ketika menunaikan hajatnya yaitu buang air kecil atau besar seperti yang dicontohkan oleh Rasulullah saw.

Image

Riya’ Penyakit Akut Yang Mengerikan - (Bahasa Indonesia)

Merdeka, itu slogan nasionalisme yang sering digembar-gemborkan, namun, pada kenyataannya masih banyak yang terjajah, tidak percaya?Coba lihat, kehidupan sebagian orang yang terjajah pola pikirnya, lebih percaya pada jimat dan sebagainya. Dalam ibadah pun demikian, dirinya masih terjajah, yang seharusnya murni untuk Allah semata, dia layankan pada sebagian orang. Riya’ penyakit....

Image

Seluk Beluk Mendidik Anak Perempuan - (Bahasa Indonesia)

Makalah ini membahas tentang seluk beluk mendidik wanita dan keutamaannya, pendidikan terhadap anak perempuan memiliki peran yang amat strategis, karena hal ini akan sangat berpengaruh terhadap kondisi masyarakat dan generasinya kelak…

Image

Membela Diri - (Bahasa Indonesia)

Membela diri adalah tanda kesempurnaan akhlak. Memaafkan dan toleransi, di tempat yang tidak semestinya memberi maaf adalah tanda kelemahan.