×
Image

Ziarah Kubur: Antara Sunnah Dan Bid’ah - (Bahasa Indonesia)

Pertanyaan yang dijawab oleh Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah yang berbunyi: Apakah hukumnya orang yang ziarah kubur, kemudian membaca surah al-Fatihah, terutama kepada kubur para wali –sebagaimana yang mereka namakan di sebagian negara arab? Sekalipun sebagian mereka berkata: Saya tidak ingin berbuat syirik akan tetapi bila saya tidak ziarah,....

Image

Hukum Menentang Syari’at Allah SHUBHANAHU WA TA’ALLA - (Bahasa Indonesia)

Pertanyaan yang dijawab oleh Samahah Syaikh Abdul Aziz bin Baz –rahimahullah- yang berbunyi: “Seseorang berkata: Sesungguhnya sebagian syari’at perlu ditinjau ulang. Sesungguhnya ia perlu perubahan karena sudah tidak sesuai dengan zaman sekarang. Contohnya pembagian harta warisan untuk laki-laki sama dengan dua bagian wanita…apakah hukumnya orang yang mengatakan seperti ini? ”

Image

Hukum Menghidupkan peninggalan-peninggalan Islam - (Bahasa Indonesia)

Fatwa ini menjelaskan tentang hukum mengabadikan tempat-tempat bersejarah di dalam Islam, dan sesungguhnya hal itu merupakan sarana menuju syirik dan ghuluw dalam agama. Sudah seharusnya seorang muslim meninggalkan hal itu untuk menjaga agama dan akidahnya.

Image

Sebab-sebab Terhapusnya Berkah - (Bahasa Indonesia)

Sebuah pertanyaan diajukan kepada Syekh Bin Bazz, Saya membaca bahwa di antara dampak dari perbuatan dosa adalah siksaan dari Allah dan terhapusnya berkah, maka saya menangis karena takut kepada Allah, berilah petunjuk kepada saya, semoga Allah membalaskan kebaikan kepada Kalian?

Image

Hukum Menyakiti Warga Pendatang dan Para Turis di Negara-Negara Islam - (Bahasa Indonesia)

Fatwa ini menjelaskan tidak bolehnya membuat aniaya kepada para pendatang atau turis di negara-negara islam karena mereka saat datang sudah mendapat jaminan keamanan dari negara.

Image

Biografi dan Gerakan Dakwah Imam Muhammad bin Abdul Wahab - (Bahasa Indonesia)

Biografi dan Gerakan Dakwah Imam Muhammad bin Abdul Wahab

Image

Aqidah Shohihah Versus Aqidah Bathilah - (Bahasa Indonesia)

Buku ini menjelaskan kepada pembaca Akidah yang benar terkait dengan rukun iman yang enam, kemudian dilengkapi dengan hal-hal yang membatalkan keimanan.

Image

WASPADA TERHADAP BID’AH - (Bahasa Indonesia)

WASPADA TERHADAP BID’AH: Risalah kecil ini berbicara tentang beberapa peringatan dan seremonial seperti maulid nabi, isra’ dan mi’raj serta peringatan nisfu sya’ban yang sering dilakukan oleh sebagian besar kaum muslimin yang sebenarnya merupakan bid’ah yang diada-adakan dalam agama karena tidak ada sandaran yang sahih baik dari alquran maupun sunnah.

Image

Dzikir setelah Shalat - (Bahasa Indonesia)

Tulisan ringkas ini berisi doa-doa dan dzikir yang dibaca setelah sholat sesuai dengan tuntunan Rasulullah saw.

Image

MERAYAKAN MALAM ISRA DAN MI’RAJ - (Bahasa Indonesia)

Apa hukum merayakan malam Isra dan Mi’raj, yaitu pada malam dua puluh tujuh di bulan Rajab?

Image

TUNTUNAN THAHARAH DAN SHALAT - (Bahasa Indonesia)

Buku ini menjelaskan tentang tuntunan cara-cara bersuci juga, kemudian dilanjutkan pembahasan tentang bagaimana praktek shalat Nabi SAW sebagai tuntunan seorang muslim dan juga menjelaskan tatacara shalat bagi orang yang sakit.

Image

POSISI WANITA TERKAIT BERDAKWAH KEPADA ALLAH - (Bahasa Indonesia)

Apa pendapat anda terkait dengan berdakwah kepada Allah untuk kalangan para wanita?